Pages

Sabtu, 14 Juni 2014

2 Jamu Saintifik, Hipertensi dan Asam Urat

Berita Dunia Kesehatan Terbaru, Tips Posisi Seks, Cara Diet Sehat
Berita Kesehatan Liputan6.com menyajikan kabar terbaru dunia kesehatan, tips hidup sehat, cara diet alami hingga posisi gaya seks terpopuler 
Shop Tervis tumblers.

Create a one of a kind personalized gift. It's fun and easy to design!
From our sponsors
2 Jamu Saintifik, Hipertensi dan Asam Urat
Jun 14th 2014, 02:00, by Gabriel Abdi

Racikan jamu Bukti Mentjos, merupakan ramuan turun temurun dari sang nenek yang memiliki kepandaian meracik bahan baku jamu dan menuliskannya di dalam buku. (Liputan6.com/Panji Diksana/wwn)

Liputan6.com, Jakarta Salah satu tugas Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan (Balitbangkes) Kementerian Kesehatan adalah meneliti dan mengembangkan jamu, tanaman obat dan obat tradisional.

Secara historis, pemanfaatan pelayanan kesehatan tradisional telah berlangsung lama di Indonesia dalam upaya meningkatkan derajat kesehatan hingga saat ini.

Perkembangannya sejalan dengan kebutuhan masyarakat dalam pemeliharaan dan peningkatan kesehatan (health promotion) serta pengobatan dan pencegahan penyakit (prevention and disease cure).

"Sekarang ini, balitbangkes sudah berhasil menyediakan dua Jamu Saintifik, yaitu untuk hipertensi ringan dan asam urat. Pada tahun 2014 direncanakan akan diperoleh tambahan 3 Jamu Saintifik, yaitu osteoartritis, haemorroid dan dispepsia," ujar Kepala Balitbangkes Prof. Tjandra Yoga, Sabtu (14/6/2014).

Sampai saat ini baru diuji 24 formula jamu untuk menjadi kandidat formula jamu saintifik, yaitu 19 formula jamu untuk uji klinik pre-post dan 5 formula jamu untuk uji klinik multicenter.

This entry passed through the Full-Text RSS service — if this is your content and you're reading it on someone else's site, please read the FAQ at fivefilters.org/content-only/faq.php#publishers.

Media files:
mentjos-3-130910.jpg
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions