Pages

Rabu, 02 April 2014

Sindikasi lifestyle.okezone.com
Berita-berita Okezone pada kanal Lifestyle 
Create an Online Store

Over 80,000 ecommerce brands trust Shopify. Get started with a free 14 day trial.
From our sponsors
Inggris Paling Sering Jadi Tuan Rumah Miss World
Apr 2nd 2014, 07:47

Rabu, 2 April 2014 - 14:47 wib | Ainun Fika Muftiarini - Okezone

Kontestan Miss World 2011 (Foto: Miss World)Kontestan Miss World 2011 (Foto: Miss World)

AJANG Miss World sudah digelar selama 63 kali. Selama itu pula, banyak negara di dunia yang bergantian menjadi tuan rumah dari event bergengsi tersebut.

 
Namun untuk negara yang paling sering menjadi tuan rumah, tentulah Inggris. Dari 63 kali penyelenggaraan, 43 kalinya berlokasi di negara tersebut.
 
Sejarah mencatat bahwa Inggris menjadi tuan rumah Miss World sejak kelahirannya, yakni 1951 hingga 1988. Baru pada 1989, untuk pertama kalinya dihelat di luar Inggris. Tahun 1990, ajang Miss World juga kembali ke Inggris. Begitu pula tahun 1999, 2000, 2002, dan 2011.
 
Selama digelar di Inggris, jumlah kontestannya juga beragam. Paling sedikit adalah tahun 1952 yang hanya diikuti 11 kontestan. Sedangkan terbanyak adalah 113 kontestan di 2011.
(tty)
Download dan nikmati kemudahan mendapatkan berita melalui Okezone Apps di Android Anda.

This entry passed through the Full-Text RSS service — if this is your content and you're reading it on someone else's site, please read the FAQ at fivefilters.org/content-only/faq.php#publishers.

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions