Jakarta (ANTARA News) - Hasil survei terkini Virgin Pulse dan vielife menunjukkan bahwa 76 persen pekerja di Amerika Serikat merasa lelah hampir setiap hari dalam sepekan dan hampir 15 persen mengaku tertidur di tempat kerja setidaknya sekali dalam sepekan.
Menurut hasil survei, sepertiga dari seluruh responden mengaku kualitas tidurnya kurang bagus.
Selain itu menurut National Sleep Foundation, lebih dari 50 juta orang Amerika punya kualitas tidur buruk dan mengalami gangguan tidur yang berpengaruh negatif terhadap pekerjaan dan kehidupan pribadi mereka.
Laporan Virgin Pulse juga menunjukkan bahwa kurang tidur tidak hanya mempengaruhi kondisi fisik pekerja, tapi juga kesehatan mental dan emosional pekerja sehingga akhirnya dapat mempengaruhi kinerja perusahaan secara keseluruhan.
Berikut beberapa cara memperbaiki siklus tidur untuk meningkatkan energi saat bekerja seperti dilansir laman Medical Daily:
This entry passed through the Full-Text RSS service — if this is your content and you're reading it on someone else's site, please read the FAQ at fivefilters.org/content-only/faq.php#publishers.