Pages

Kamis, 01 Mei 2014

Sindikasi lifestyle.okezone.com
Berita-berita Okezone pada kanal Lifestyle 
Take the Style Quiz

Join JustFab and get one pair of extraordinary shoes or bag every month, handpicked for you by our fashion experts.
From our sponsors
Pilih Sepatu Tepat demi Kesehatan Kaki
May 1st 2014, 12:21

Kamis, 1 Mei 2014 - 19:21 wib | Qalbinur Nawawi - Okezone

Pilih-pilih sepatu (Foto: Google)Pilih-pilih sepatu (Foto: Google) PERNAHKAH Anda melihat kaki seseorang dengan kondisi kulit terkelupas atau banyak bekas luka? Atau telapak kakinya pecah-pecah? Bila iya, itu merupakan gambaran kaki yang tak dijaga kesehatannya.  
Kaki seperti juga organ lainnya yang harus dirawat agar fungsinya tetap berjalan optimal. Sayangnya, perawatan untuk kaki masih banyak yang abai dan kurang mengetahui cara merawatnya. 
 
Bila Anda tergolong tak mengetahui perawatannya, tak usah cemas. Karena The American Podiatric Medical Association memberikan tip bagaimana membeli sepatu yang pas untuk Anda. Berikut ulasannya, seperti dilansir Healthmonitor.
 
- Pastikan tumit kaki Anda menyentuh sepatu dan terasa nyaman saat dipakai. Periksa juga fleksibiltasnya sesuai yang tertera dalam kotak sepatu.
 
- Setiap kali membeli sepatu, ukur kaki Anda terlebih dahulu. Baru membeli sepatu yang ukurannya sesuai dengan ukuran kaki Anda.
 
- Jangan lupa memakai kaus kaki saat mencoba sepatu yang dibeli.
 
- Jangan membeli sepatu yang tak nyaman dipakai atau tak ada flekstibiltasnya.
-  Jika Anda memiliki masalah kaki yang khusus, konsultasilah dengan ahli penyakit kaki untuk mendapat sepatu terbaik.
(tty)

Download dan nikmati kemudahan mendapatkan berita melalui Okezone Apps di Android Anda.

This entry passed through the Full-Text RSS service — if this is your content and you're reading it on someone else's site, please read the FAQ at fivefilters.org/content-only/faq.php#publishers.

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions