Muamaroh Husnantiya - detikHealth
Senin, 05/05/2014 12:01 WIB
Jakarta - Mengobati penyakit tak lagi harus bergantung pada sayatan pisau operasi atau keampuhan obat racikan ahli farmasi. Para praktisi medis mulai melirik pendekatan lain seperti rekayasa genetika dan program komputer.
Di masa depan, penyakit bawaan mungkin bisa dienyahkan dengan melakukan rekayasa genetika. Di masa depan, kemampuan fisik dan kecerdasan manusia mungkin dapat didongkrak dengan menggunakan aplikasi ponsel. Di masa depan, deteksi kanker mungkin berlangsung sekejap mata lantaran tersedia data super komplet.
Lanjutan dari artikel sebelumnya, inilah 5 gebrakan di bidang kesehatan, seperti dilansir CNN dan ditulis pada Senin (5/5/2014):
Ingin Mendapatkan Rp 500,000 dari detikHealth ? Ceritakan Pengalaman Dietmu di Sini
3 This entry passed through the Full-Text RSS service — if this is your content and you're reading it on someone else's site, please read the FAQ at fivefilters.org/content-only/faq.php#publishers.