Pages

Rabu, 19 Maret 2014

Sindikasi health.okezone.com
Berita-berita Okezone pada kanal Health 
Compare Hotels

Find great prices for amazing hotels wherever your next destination may be. It's simple to search 100+ sites at once!
From our sponsors
Sindrom Kelelahan Kronis, Apa Itu?
Mar 19th 2014, 12:29

Qalbinur Nawawi - Okezone
Rabu, 19 Maret 2014 19:29 wib
detail berita
Wanita alami stres (Foto: Google)

SINDROM kelelahan kronis adalah gangguan kompleks yang menyebabkan kelelahan ekstrim yang tak hilang, meski sudah istirahat atau tidur. Pernah mengalami hal ini?

 
Penyebab penyakit ini sendiri belum teridentifikasi dan masih sedang dicari tahu. Bila Anda merasa mengalami penyakit ini, Anda harus segera cek ke dokter.
 
Agar semakin jelas apa saja gejala umum sindrom kelelahan kronis, berikut U.S. Centers for Disease Control and Prevention membantu kita mengetahui gejala-gejalanya, seperti dilansir Healthmonitor.
 
- Gejalanya seperti flu yang mungkin datang dan pergi, disertai dengan kelemahan dan kelelahan ekstrem.
 
- Kelelahan selama lebih dari 24 jam, bahkan sekalipun Anda sudah tidur dan usai berolahraga yang harusnya tubuh jadi segar.
 
- Sakit dan nyeri pada sendi, serta otot tanpa kemerahan atau bengkak.
 
- Sakit kepala, biasanya dari tingkat keparahan yang tak biasa.
 
- Sakit tenggorokan.
 
- Nyeri di leher kelenjar getah bening atau ketiak.
(tty)

This entry passed through the Full-Text RSS service — if this is your content and you're reading it on someone else's site, please read the FAQ at fivefilters.org/content-only/faq.php#publishers.

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions