Pages

Senin, 24 Maret 2014

health.detik
Detik.com sindikasi 
Join Delanceyplace

Sign up to receive a free quote from a non fiction book every weekday.
From our sponsors
Penglihatan Kabur Usai Berbaring, Apakah Gejala Darah Rendah?
Mar 24th 2014, 10:15

Jakarta, Kenapa ya kalau misalkan saya lagi tiduran gitu terus bangun suka kayak rabun gitu? Pusing, melihatnya tidak jelas, butuh 3 menit biar tidak seperti itu lagi. Kenapa ya? Kata tante saya gejala darah rendah, benarkah? Mohon dijawab, terimakasih.

Boo (Wanita lajang, 19 tahun)
yayayaXXXXX@yahoo.com
Tinggi badan 165 cm, berat badan 48 kg

Jawaban

Dear Nona Boo yang dimuliakan dalam kasih Allah,

Terimakasih atas kepercayaannya kepada kami. Dari kondisimu di atas, sepertinya mengarah ke diagnosis hipotensi, lebih tepat atau spesifiknya adalah hipotensi postural (postural hypotension) atau hipotensi ortostatik (orthostatic hypotension).

Hipotensi postural atau hipotensi ortostatik adalah menurunnya tekanan darah karena perubahan posisi. Misalnya dari posisi duduk lalu berdiri, atau dari posisi berbaring lalu berdiri.

Pada kondisi normal, gravitasi menyebabkan darah mengalir ke kaki saat seseorang berdiri. Tubuh akan mengkompensasi dengan meningkatkan denyut jantung dan menyempitkan pembuluh-pembuluh darah. Dengan (cara) demikian, memastikan bahwa tersedia cukup darah yang kembali ke otak.Next

(hrn/vit)

Ingin Mendapatkan Rp 500,000 dari detikHealth ? Ceritakan Pengalaman Dietmu di Sini

This entry passed through the Full-Text RSS service — if this is your content and you're reading it on someone else's site, please read the FAQ at fivefilters.org/content-only/faq.php#publishers.

Media files:
081314_pusing.jpg (image/jpg, 0 MB)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions