Bagi seorang penari, kesehatan tulang dan otot sangatlah penting. Terganggu sedikit saja, upaya untuk menunjukkan gerakan yang indah akan terganggu. Apa jadinya jika seorang balerina memiliki tulang belakang berbentuk huruf s dan harus dipasangi logam?