Pages

Sabtu, 15 Maret 2014

Berita Dunia Kesehatan Terbaru, Tips Posisi Seks, Cara Diet Sehat
Berita Kesehatan Liputan6.com menyajikan kabar terbaru dunia kesehatan, tips hidup sehat, cara diet alami hingga posisi gaya seks terpopuler 
Disney Gifts for Everyone

Find the perfect gift for your family and friends at the Disney store. Explore merchandise of all your favorite characters.
From our sponsors
Jenis Hewan Peliharaan Tunjukkan Kepribadian Pemiliknya
Mar 15th 2014, 04:00

Liputan6.com, London Jenis hewan yang dipelihara bisa mengungkapkan seperti apa pemiliknya. Anjing menjadi hewan peliharaan yang paling populer dan pemeliharanya dikenal sebagai pribadi yang pekerja keras, senang bangun pagi, dan sudah menikah. Lantas bagaimana dengan binatang lainnya?

Peneliti menemukan, pemilik kucing biasanya orang yang pemalu, lajang, dan pemalas. Sementara pemilik kelinci cenderung kreatif dan santai.

Jajak pendapat tersebut dilakukan Asuransi Hewan Peliharaan di Inggris, Petplan, seperti dilansir MailOnline, Sabtu (15/3/2014). Sebagian besar responden memelihara anjing (77 persen), kucing (21 persen), dan kelinci (2 persen).

Setiap peserta diminta menggambarkan dirinya sendiri dalam tiga kata. Lebih dari setengah pemilik anjing menggambarkan dirinya sebagai pekerja keras, sepertiga mengatakan mereka tak logis, dan seperlima mengaku orang yang rapi. Berbeda dengan pemilik kucing yang 21 persen introvert, diikuti berantakan (20 persen), dan pemalas (13 persen).

Untuk pemilik kelinci, 56 persne manggambarkan dirinya kreatif dan sepertiganya mengaku santai, serta 16 persen cenderung kurang konsentrasi.

Pemilik anjing kemungkinan besar pria yang sudah menikah sedangkan pemilik kucing perempuan lajang berusia 20-an tahun.

(Abd)

This entry passed through the Full-Text RSS service — if this is your content and you're reading it on someone else's site, please read the FAQ at fivefilters.org/content-only/faq.php#publishers.

Media files:
anjing.jpg
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions